Semua yang ada tertulis disini adalah tulisan. Tulisan yang tertulis ini muncul karena ada beberapa pikiran dan kejadian yang harus disamarkan oleh bias kata agar tak ada yang merasa dijadikan objek tulisan. Meski kebanyakan objek itu hanya segumpal pikiran semata. Hoho...Sebenernya alasan utama itu karena susah tidur
Kamis, 22 November 2018
Untukmu yang tak mungkin kembali
Ketika hidup harus memilih, jalan manakah pilihanmu
Ingin memperbaiki kesalahan atau melupakannya
Ketika hidup memberi waktu yabg lebih panjang daripada yang pernah ada
Apakah benar semua impian itu akan terwujud atau memang dia hanyalah semu
Mungkin diantara semua manusia kita secara tersendiri ingin mengharapkan sesuatu yang mustahil akan terjadi bukan?
Yaa karena aku pun demikian begitu adanya
Namun sekeras apapun aku berusaha dengan kenalaran logikaku semuanya tak akan pernah terjadi menyata
Kenapa? Karena memang harusnya kita memandang jangan ke belakang tapi kedepan
Yaa aku tau langkah mu dan langkah ku terhenti dan berhenti pada satu titik sama
Tapi mengapa sulit rasanya melepaskan semuanya
Karena semakin aku mencoba malah semakin terasa sesak yang tak kumengerti itu apa
Bahkan meski sudah beberapa waktu lalu tahun kita tak saling bertegur sapa
Bolehkah aku berharap kelak kita akan bertemu meski sesaat
Dengan wajah terbingkai senyum yang terindu
Dan ruang kosong yang menghimpitku berlalu menggeliat
Terganti satu kenangan manis lagi ditambah suara renyah tawamu saat aku bersamamu
`020116`
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar